Ciptakan Lalu Lintas Lancar Dan Kamtibmas Yang Aman, Sat Samapta Polres Sikka Laksanakan Patroli Dan Pengaturan Strong Point

Ciptakan Lalu Lintas Lancar Dan Kamtibmas Yang Aman, Sat Samapta Polres Sikka Laksanakan Patroli Dan Pengaturan Strong Point
Ciptakan Lalu Lintas Lancar Dan Kamtibmas Yang Aman, Sat Samapta Polres Sikka Laksanakan Patroli Dan Pengaturan Strong Point

Tribratanewssikka.com, Maumere – Sat Samapta Polres Sikka pagi tadi telah melaksanakan KRYD (kegiatan rutin yang ditingkatkan)yaitu patroli dan strong point berupa pengaturan lalu lintas  yang dipimpin langsung oleh Kanit Turjawali Aipda Agustinus Harapan bersama anggota  samapta polres Sikka yang dilaksanakan di depan SMKN 3 Maumere. senin, (21/09/2022)

 


Patroli dan Strong point yang digelar oleh satuan samapta Polres Sikka sekaligus merupakan bentuk kegiatan rutinitas dalam rangka menjaga kamtibmas masyarakat saat beraktifitas ditengah padatnya arus kendaraan bermotor saat berada di jalan raya. 

 

Patroli dan strong poin pengaturan lalulintas ini dilaksanakan saat sebelum aktifitas warga masyarakat meningkat sehingga para personil sat samapta sudah berada pada titik yang sudah dibagi saat sebelum pelaksanaan strong point digelar. 

 

Selain mengatur arus lalulintas kendaraan adapun himbauan kepada para pengendara yang tidak menggunakan helm dan masker saat berkendara agar lebih disiplin dalam menerpakan protoker saat beraktifitas diluar rumah sebagai bentuk pencegahan penyebaran covid – 19. (Hm5 51kk4)