KEGIATAN PATROLI OLEH PIKET JAGA POLSEK WAIGETE - POLRES SIKKA.

KEGIATAN PATROLI OLEH PIKET JAGA POLSEK WAIGETE - POLRES SIKKA.

Tribratanewssikka.com-Maumere

Pada hari ini Minggu tanggal 03 November 2024 pukul 20.10 wita telah dilaksanakan kegiatan Patroli rutin oleh Piket Jaga Regu II Polsek Waigete, Polres Sikka. 

Sasaran Patroli :

● Fasilitas umum dan fasilitas Pemerintah di wilayah Kec. Waigete dan sekitarnya.

 

Rute Patroli :

 Jalan Raya Maumere - Larantuka dan perkampungan penduduk di sekitar Kec. Waigete, Kab. Sikka.

Rangkaian Kegiatan Patroli :

Dalam pelaksanaan Patroli kali ini tindakan Kepolisian yang dilakukan oleh petugas patroli antara lain :

- Melaksanakan Giat Patroli / mendatang kegiatan masyarakan di seputaran Jalan Nasional Jurusan Maumere-Larantuka tepatnya di Desa Egon, Kec.Waigete, dan Regu patroli sambil berbincang seputar situasi Kamtibmas, kemudian petugas menghimbau agar warga untuk tetap menjaga situasi Kamtibmas agar tetap kondusif.

- Di seputaran Wilayah Desa.Egon, regu patroli melakukan himbauan kepada masyarakat, apabila ada kejadian atau hal yang dirasa mengganggu segera menghubungi pihak kepolisian terdekat dengan menghubungi nomor 110.

- Menghimbau masyarakat untuk Memelihara dan meningkatkan  ketertiban dan membina ketentraman agar sitkamtibmas aman dan kondusif. 

- Memantau aktifitas masyarakat dalam kegiatan masyarakat di seputaran wilayah hukum Polsek Waigete.

 

Kegiatan patroli dipimpin oleh Ka SPKT regu 2 Polsek Waigete, AIPDA PERES N BAITANU, SH dengan Anggota piket jaga Regu II Polsek Waigete :

1. AIPDA PERES N BAITANU, SH.

2. AIPDA ZUL HALIM, SH.

3. AIPDA DOMINIKUS ALIANTO

 

Kendaraan yang digunakan :

● 1 (satu) unit Ranmor Dinas Bhabinkamtibmas

● 1 (satu) unit ranmor pribadi.

 

Kegiatan patroli rutin berakhir pada Pukul 21.00 Wita. **