GIAT MONITOR PENGUNGSI ASAL KAB. FLOTIM YANG MENGUNGSI DI DESA DOBO NUAPU'U,KEC.MEGO, KAB.SIKKA AKIBAT ERUPSI GUNUNG LEWOTOBI LAKI-LAKI

GIAT MONITOR PENGUNGSI ASAL KAB. FLOTIM YANG MENGUNGSI DI DESA DOBO NUAPU'U,KEC.MEGO, KAB.SIKKA AKIBAT ERUPSI GUNUNG LEWOTOBI LAKI-LAKI

Tribratanewssikka.com-Maumere

Pada hari Senin tanggal 11 November 2024 Pkl 12.00 s/d 14.00 wita bertempat di Rumah Bapak Yohanes Emanuel Loar yang beralamat di Rt 007/ Rw 005 Desa Dobo Nuapu'u,Kec.Mego,Kab.Sikka, Personil Polsubsektor Mego, yang juga adalah bhabinkamtibmas Desa Dobo Nuapuu,kec. Mego, kab. Sikka Bripka Egidius Funan melaksanakan giat Monitor terhadap Pengungsi Asal Flotim yang mengungsi di Desa Dobo Nuapu'u akibat Erupsi Gunung Lowotobi Laki-laki.

Hadir dalam Giat Monitoring sbb :

1.Camat Mego Bapak Agustinus Yerri Friets Moa, S. STP

2.Kapolsek Paga Iptu Ferdinandus Do

3.Sekretaris Desa Dobo Nuapu'u Bapak Paulus Engasius Pasel,SH.

4.Kanit Intelkam Polsek Paga Aipda Jainudin .K

5.Bhabinkamtibmas Bripka Egidius T.Funan

6.Petugas Medis Puskesmas Lekebai

7.Perangkat Desa Dobo Nuapu'u

 

Pengungsi Asal Flotim yang mengungsi di Desa Dobo Nuapu'u akibat Erupsi Gunung Lowotobi Laki-laki adalah berjumlah 24 Orang dengab Rinciannya sbb: Laki-Laki 9 Orang, Perempuan 15 Orang. Nama-Nama ,sbb:

1.Karolus Kopong Watung,Laki,42 Tahun,Katholik,Alamat:Desa Pante Oa

2.Paulina Pito Lapun,Puan,38 Tahun,Katholik,Alamat:Desa Pante Oa

3.Maria Lusiana Kami,Puan,16 Tahun,Pelajar,Alamat:Desa Pante Oa

4.Anastasi Nona Watun,Puan,15 Tahun,Katholik,Pelajar,Alamat:Desa Pante Oa

5.Magdalena Matan Watun,Puan,12 Tahun,Katholik,Pelajar,Alamat:Desa Pante Oa

6.Petrus Baring Soge,Laki,61 Tahun,Katholik,Tani,Alamat:Desa Pante Oa

7.Martha Dari Tapung,Puan,55 Tahun,Katholik,Alamat:Desa Pante Oa

8.Elisabeth Delvenia Soge,Puan,18 Tahun,Pelajar,Alamat:Desa Pante Oa

9.Flafiana Lusia Ebo Tapun,Puan,20 Tahun,Katholik,Pelajar,Alamat:Desa Pante Oa

10.Yohanes Stanis Laus Lanang Tapun,Laki,15 Tahun,Katholik,Pelajar,Alamat:Desa Pante Oa

11.Kristoforus Wage Tapun,Laki,13 Tahun,Katholik,Pelajar,Alamat:Desa Pante Oa

12.Benedikta Matan Muda,Puan,22 Tahun,Katholoik,Irt,alamat:Desa Pante Oa

13.Paulina Weka Tapun,Puan,3 Tahun,Belita,Alamat:Desa Pante Oa

14.Aknes Arelis Gedo,Puan,40 Tahun,Katholik,Irt,Alamat:Desa Pante Oa

15.Yohana,Agustina Mukin,Puan,12 Tahun,Katholik,Pelajar,Alamat:Desa Pante Oa

16.Mikael PEran Mukin,Laki,8 Tahun,Katholik,Alamat:Desa Pante Oa.

17.Antonius Nusa Soge,Laki,34 Tahun,Katholik,Tani,Alamat:Desa Hewa

18.Lestiana Rewo,Puan,30 Tahun,Katholik,Irt,Alamat:Desa Pante Oa

19.Henderikus Rajacis Soge,Laki,1 Tahun,Balita,Alamat Desa Hewa

20.Bernadini Yulita Duda Soge,Puan,4 Bulan,Bayi,Alamat:Desa Hewa

21.Wijayanti,Puan,30 Tahun,Katholik,Irt,Alamat:Desa Hewa

22.Fransiskus De Prito Raka Watan Soge,Laki,8 Tahun,Katholik,Pelajar,Alamat:Desa Hewa

23.Yoseph Casawo Junika Soge,Laki,6 Tahun,Katholik,Alamat:Des Hewa

24.Veronika Wunu Soge,Puan,2 Tahun,Katholik,Belita,Alamat:Desa Hewa

 

Adapun Langkah-langkah Yang telah dilakukan oleh Camat Mego Bapak Agustinus Yerri Friets Moa, S. STP bersama Kapolsek Paga Iptu Ferdinandus Do ,Tim Medis Puskesmas Lekebai dan Perangkat Desa Dobo Nuapu'u,al:

1.Mendata Identitas Lengkap Para Pengungsi

2.Memberikan Makanan,Minuman dan Pakaian.

3.Melakukan Pemeriksaan Kesehatan serta memberikan Susu dan Obat-Obatan yang dibutuhkan Oleh Para Pengungsi

4.Melaporkan Ke BPBD Sikka dan Dinas Sosial Kab.Sikka guna mendapat Petunjuk lebih lanjut terkait Penanganan Para Pengungsi.

 

Pihak BPBD Sikka dan Dinas Sosial Kab.Sikka,Maka Camat Mego Bapak Agustinus Yerri Friets Moa, S. STP akan berkoordinasi dengan Kapolsek Paga dan jajaran jika ada perkembangan selanjutnya. 

 

Hasil Pemeriksaan Kesehatan terhadap Para Pengungsi oleh Petugas Medis Puskesmas Lekebai bahwa Para Pengungsi dalam Keadaan Sehat. Kegiatan berjalan dengan aman, tertib dan lancar. **