Pengamanan Misa Syukur Perdana Imam Baru P. Onesimus Moan Jagong,SVD di Paroki Roh Kudus Nelle
Tribratanewssikka.com-Maumere.
Pada hari Minggu tanggal 13 Oktober 2024, pukul 08.00 wita bertempat diParoki Roh Kudus Nelle, Desa Nelle Lorang, Kec Nelle,Kab Sikka, Kanit Intel Polsek Nelle dan Anggota Piket Polsek Nelle telah melaksankan kegiatan Pengamanan Misa Syukur Perdana Imam baru di Paroki Roh Kudus Nelle.Perayaan Misa dipimpin oleh P. Fabianus Bouk didampingi oleh Para Imam dan Imam Baru P. Onesimus Moan Jagong,SVD dengan Tema Misa Perdana TUHAN BERSAMAKU.
Hadir dalam perayaan misa syukur Imam baru :
1. Calon Bupati Sikka Periode Tahun 2024-2029 dari Paket Romantis, Bpk. Fransiskus Roberto Diogo, S.sos,M.si
2. Anggota DPRD Kab. Sikka dari Partai Gerinda, Bpk. Stefanus Sai
3. Biarawan/Biarawati
4. Keluarga Besar Imam baru
5. Para Umat yang hadir ± 1.000 orang.
Susunan Acara :
1. Misa Perdana perayaan ekaristi Imam Baru
2. Sambutan dan pesan moral dari Pastor Paroki Nelle, P. Fabianus Book
3. Sambutan dari Biarawan/biarawati, Bpk. Laurensius
4. Sambutan dari Imam Baru, P. Onesimus Moan Jagong,SVD
5. Sambutan dari keluarga, Bpk. Fransiskus Roberto Diogo, S.sos,M.si.
Misa Perdana Imam baru P. Onesimus Moan Jagong,SVD berakhir pukul 11.00 wita, dan dilanjutkan dengan Acara Resepsi diAula Paroki Roh Kudus Nelle.
Kegiatan tersebut mendapat pengamanan dari Personil Polsek Nelle serta dimonitor oleh Kanit Intelkam Aipda Syamsudiman.**